Yogyakarta, (afederasi.com) – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meresmikan pengoperasian Kereta Rel Listrik (KRL) Lintas Yogyakarta-Solo, Senin (1/3/2021) di Stasiun Tugu, Kota
Selamat Jalan Ibunda Presiden Jokowi
Berita Utama
Kategori: National
KAI Resmi Gunakan Layanan GeNose di Stasiun Tugu dan Pasar Senen
PT Kereta Api Indonesia (KAI) memilih dua lokasi di Pulau Jawa, yaitu Stasiun Pasar Senen di Jakarta dan Stasiun Tugu di Yogyakarta, sebagai perintis penggunaan GeNose. Tanggal 5 Februari dipilih sebagai pengoperasian resmi.
Beraktifitas Ilegal, Bakamla RI Sita Kapal Iran dan Panama
Bakamla atau Badan Keamanan Laut Indonesia hari Minggu menangkap dan menyita dua kapal tanker milik Iran dan Panama yang melintasi perairan Indonesia dan melakukan kegiatan secara ilegal. Keduanya kini dikawal menuju ke Batam untuk menjalani proses hukum.
Dua Prajurit TNI Gugur Ditembak KSB di Intan Jaya
Kelompok bersenjata kembali berulah, mereka menembaki anggota TNI di Kabupaten Intan Jaya, Papua. Dua orang prajurit TNI gugur dalam peristiwa tersebut.